Pendahuluan

-->
Di era sekarang ini, banyak sekali instansi-instansi dimulai dari sekolah, kampus, perusahaan, organisasi, dan lembaga-lembaga lainnya yang membutuhkan kostum/ Pakaian untuk dijadikan sebagai identitas mereka dalam sebuah kelompok. Kostum tersebut dapat berupa PDH (pakaian dinas harian), jaket, seragam batik, Kaos, kemeja, Gamis, topi dan lain sebagainya.

Dengan zaman yang serba canggih dan semuanya harus serba cepat seperti saat ini, tentunya setiap instansi sangat menginginkan proses pembuatan barang-barang tersebut dengan proses yang lebih cepat, berkualitas dan juga dengan harga yang lebih terjangkau. Banyak dari perusahaan pun yang tidak mau ribet dalam pembuatan barang-barang tersebut, namun teramat sayang, tidak semua organisasi, perusahaan serta lembaga dapat merasakan kemudahan tersebut. Karena tidak semua perusahaan yang memproduksi barang-barang yang mereka perlukan tersedia dekat dengan perusahaan mereka atau kebanyakan tidak seperti halnya yang mereka inginkan, ada yang cepat dalam pembuatan tapi sayang tidak dibarengi dengan harga yang terjangkau dan dengan kualitas yang lebih baik. ada pula yang harganya terjangkau namun tidak dibarengi dengan kualitas yang baik dan waktu yang lebih cepat. Dengan memahami masalah tersebut, Kami menawarkan kepada Anda bahwa Konveksi kami memiliki harga yang terjangkau, berkualitas, dan tentunya tepat waktu.

Kami merupakan Konveksi yang sedang berkenbang saat ini, dan untuk mempercepat dan mempertahankan kulitas produksi, kami juga bekerjasama dengan beberapa konveksi besar yang ada di Bandung dan Lampung.

Ukuran standar yang kami gunakan




daftar diatas adalah  ukuran standar Polo shirt, Jaketm dan celana panjang yang kami gunakan

Contoh Produk

Seragam dan Batik sekolah









 Seragam kaos Olahraga sekolah





Seragam Paud, TK, dan Topi